-->

Di Aceh Singkil, Babinsa Shalat Jumat di Masjid Desa Binaan

REDAKSI author photo
PPWI,ACEH SINGKIL - Shalat Jumat merupakan Sholat Fardhu y ang wajib ditunaikan bagi seluruh umat islam laki-laki yang sudah memenuhi syarat, begitu juga Babinsa sesuai dengan agama yang di anutnya yaitu agama islam tentu juga mempunyai kewajiban untuk melaksanan Sholat Jumat.

Seperti yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 03/Gunung Meriah Kodim 0109/Singkil Kopda Dedi Naspriyanto melaksanakan Sholat Jumat bersama masyarakat di Mesjid Jami' Darussalam desa Tulaan Kecamatan Gunung Meriah Kabupaten Aceh Singkil.

Selain untuk memenuhi kewajiban kepada Allah SWT kegiatan Sholat jumat bersama ini juga  digunakan  sebagai sarana Komunikasi Sosial ( Komsos ) serta menjalin hubungan silaturrahmi dengan masyarakat di wilayah binaan yang menjadi tanggung jawab Babinsa.

Dalam kesempatan ini Babinsa yang akrab dipanggil masyarakat Pak Dedi ini mengajak kepada semua warga desa binaan khusus kaum laki-laki yang sudah memenuhi syarat untuk meninggalkan kegiatan duniawinya sejenak guna  melaksanakan Sholat Fardhu Jumat.[]rel

Berita Terkait

Komentar Anda

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p

Terima kasih telah berkunjung ke PPWInews.com. Silahkan berkomentar dengan sopan. Terimakasih.